Standar Kualitas Viva Celebrity
Proses pengolahan air yang telah dikembangkan dan disempurnakan dengan proses demineralisasi dan sterilisasi terkini sehingga kemurnian air Viva Celebrity terjaga.

Air Murni
Viva Celebrity merupakan air murni (H2O) tanpa kandungan mineral di dalamnya. Mineral yang dibutuhkan oleh tubuh kita adalah mineral organik yang didapat melalui asupan makanan. Sementara mineral yang terkandung dalam air mineral di pasaran adalah mineral anorganik yang tidak diperlukan dan tidak dapat dicerna oleh tubuh.
TDS=0
TDS (Total Dissolved Solid) jumlah padatan yang terlarut dalam Air Viva Celebrity = 0 yang berarti air minum Viva Celebrity merupakai air murni dengan komposisi hanya air dan oksigen, terbebas dari mineral anorganik, bakteri maupun virus. Dengan TDS=0, Viva Celebrity merupakan pilihan yang tepat untuk menghidrasi tubuh serta membantu melarutkan makanan dan minuman tanpa mengubah kemurnian nutrisi.
Molekul Hexagonal
Air murni dengan molekul hexagonal lebih mudah masuk ke dalam sel sel tubuh, mengaktifkan proses metabolisme sel, menghasilkan lebih banyak energi , dan lebih efektif dalam melarutkan serta membuang zat sisa metabolism yang bersifat racun bagi tubuh.
pH Netral
Nilai pH adalah tolak ukur keseimbangan kadar asam dan basa di dalam tubuh maupun di dalam air. Bila pH air terlalu tinggi atau terlalu rendah, akan memiliki efek samping. Kadar pH Viva Celebrity bersifat netral yaitu rentang 6 – 7.
Produk AMDK Viva Celebrity
Viva Celebrity bebas dari polutan, bakteri, virus serta kontaminan lainnya yang dapat menularkan penyakit seperti diare, kolera, disentri, tipus, dan polio. Air yang terkontaminasi diperkirakan menyebabkan 485.000 kematian akibat diare setiap tahun. (World Health Organization)
Galon 19 Liter
Galon 5 Liter
Galon 12 Liter
Cup/Gelas
Botol 1500 ml
Botol 330 ml
Tersedia Ukuran:
240 ml, 220 ml
dan 120 ml
Botol 600 ml

Komponen penting dalam menjaga ginjal dari kerusakan adalah air. Air membantu ginjal membuang limbah dari darah (urine) dan juga menjaga komposisi darah yang penting dalam memberikan nutrisi untuk berbagai organ tubuh.